Respon Cepat Polsek Talun Polresta Cirebon Penangan Kebakaran Lahan Kosong

    Respon Cepat Polsek Talun  Polresta Cirebon Penangan Kebakaran Lahan Kosong

    CIREBON - Respon Cepat Polsek Talun Polresta Cirebon Penanganan Kebakaran Gudang Kosong Blok Sigempol Ds. Ciperna Kec. Talun Kab. Cirebon. . Sabtu , (19/08/2023).

     KAPOLSEK TALUN H SUHADA SH.MH beserta Kanit Reskrim dan Anggota reskrim dan piket patroli Polsek  anggota dan Unit Damkar kab. Cirebon  melaksanakan cek tkp kebakaran lahan kosong milik Ny. sriwahyuni , umur 80 tahun , alamat jl. Pulasaren Kel. Pekalipan kec. Lemahwungkuk kota Cirebon ,  alamat gudang yang kebakaran di blok sigempol  desa Ciperna  kec. Talun kab. Cirebon dan pemadaman gudang kosong  yang terbakar di blok sigempol desa Ciperna  kec. Talun kab. Cirebon, api berhasil di padamkan sekira pukul 19.00 wib dengan bantuan 3 unit mobil  damkar dari kab. Cirebon, dari kejadian tersebut tidak ada korban jiwa dan  kerugian materi kurang lebih Rp. 10.000.000, - ( sepuluh juta rupiah).

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol ARIF BUDIMAN., S.Ik., M.H melalui Kapolsek Talun AKP H. SUHADA, SH., MH., dengan adanya respon cepat Polri dituntut tanggap dan siap dalam segala hal mulai dari kriminalitas gangguannya kamtibmas dan bencana agar masyarakat terayomi.

    polri polresta cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Kapolsek Gebang Polresta Cirebon Berikan...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Kamarang Polsek Beber...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 

    Ikuti Kami